Cara Mudah Membuat Privacy Policy Untuk Daftar Adsense

Cara Mudah Membuat Privacy Policy Untuk Daftar Adsense - Hai sobat, kali ini saya akan mengajari anda bagaimana sih cara buat Privacy Policy? penting tidak sih buat privacy policy untuk blog? menurut saya sih tidak terlalu penting membuat privacy policy ini, tapi sangat penting apabila anda ingin mengajukan proposal atau permintaan untuk mendaftar google adsense. Inilah salah satu agar permintaan mendaftar google adsense diterima.

Privacy Policy ini berfungsi untuk menunjukkan atau mengasih tahukan pemilik dari blog ini yang dapat di hubungi. menanyakan hal yang terkait dalam blog anda, seperti file log.

Gampang tidak sih buat privacy policy ini? sangat gampang tentunya mas.. haha anda cukup kunjungi link diibawah lalu masukkan identitas blog anda, maka akan otomatis terbentuk karena website tersebut sudah tersedia toolsnya, jadi tidak perlu khawatir untuk membuatnya, oklah berikut caranya :

Berikut adalah Cara Membuat Privacy Policy

1. Kunjungi website tools privacy policy http://www.privacypolicyonline.com
2. Setelah anda sampai ke webstienya, masukkan identitas blog anda seperti contoh berikut ini :

Cara Mudah Membuat Privacy Policy Untuk Daftar Adsense

3. Sesudah itu, maka klik Generate Policy.

Gimana gampang kan? anda jangan memastekannya di dalam posting, tapi pastekan lah di dalam laman statis seperti contoh yang ada di blog ini.